Загрузка страницы

Resep Kangkung Dua Rasa: KRISPI & Garlic Ala Resto Chinese; Takjil Special by Vita Pudding.

***English description is at the bottom section.***
Matikan subtitle: Settings - Subtitle/CC - Off

===================

[INDONESIAN]
Kailan 2 Rasa merupakan menu yang populer di restoran Chinese. Terdiri dari 2 proses berbeda yaitu ditumis dan digoreng, kali ini aku menggantikan kailan dengan kangkung. Tekstur kangkung yang sudah "crunchy" dipadukan bumbu saus tiram dan digoreng krispi dengan bumbu gurih pedas, dijamin menambah selera makan. Anakpun juga suka terutama di bagian "crunchy"nya.

Topik
01:22 : persiapan bahan
04:40 : mocca gula aren takjil with Vita Pudding
06:38 : mulai memasak
11:43 : hidangan siap dan tahap plating

Resep Kangkung 2 Rasa

Bahan:
300 gr / 2 ikat kangkung
Minyak goreng secukupnya

Bumbu Kangkung Krispi:
6 siung bawang putih, cincang
8 siung bawang merah, cincang
3 cabai merah keriting, iris
Cabai rawit sesuai selera, iris
1 batang daun bawang, iris
Gula, garam, lada, penyedap / kaldu sesuai selera

Bumbu Kangkung Saus Tiram:
4 siung bawang putih, cincang
1 sdm saus tiram
100 ml air
1 sdm tepung maizena
1 ½ sdt gula
½ sdt penyedap / kaldu
¼ sdt lada putih

Langkah:
1. Cuci bersih kangkung lalu keringkan hingga tidak ada air
2. Pisahkan antara daun dan batang kangkung
3. Rebus sebentar batang kangkung beri sedikit gula dan garam. Angkat lalu bilas dengan air dingin
4. Tumis bawang putih hingga kering dan warnanya kuning keemasan, angkat sisihkan
5. Buat bumbu saus tiram, panaskan pan, masukkan air, saus tiram,
6. Bumbui dengan gula, lada, dan penyedap
7. Masukkan bawang putih yang sudah ditumis sebelumnya
8.Tambahkan tepung maizena, aduk hingga kental. Sisihkan
9. Iris memanjang bagian daun kangkung. Goreng hingga kering dan krispi, angkat lalu tiriskan
10. Buat bumbu kangkung krispi. Tumis bawang merah, daun bawang, cabai keriting dan cabai rawit hingga harum
11. Bumbui dengan gula, garam, lada, dan penyedap
12. Masukkan bawang putih yang sudah ditumis, aduk lalu sisihkan
13. Masukkan daun kangkung yang sudah digoreng krispi, aduk
14. Masukkan batang kangkung yang sudah direbus ke bumbu saus tiram lalu aduk
15. Kangkung 2 Rasa siap disajikan

Resep Mocca Gula Aren Pudding

Bahan:
1 pcs Vita Pudding Cokelat
1-2 sdm sirup gula aren
3-4 sdm espresso / biang kopi
3-4 sdm evaporated milk / santan
Susu sesuai selera
Es batu sesuai selera

Langkah:
1. Siapkan gelas, masukkan Vita Pudding Cokelat
2. Masukkan sirup gula aren
3. Masukkan espresso
4. Masukkan evaporated milk
5. Masukkan susu lalu aduk
6. Tambahkan es batu
7. Mocca Gula Aren Pudding siap disajikan

Vita Pudding menggunakan Aseptic Technology sehingga memiliki kelebihan:
✓ Dapat disimpan pada suhu ruang
✓ Mencegah kerusakan rasa dan kandungan vitamin
✓ Diproses tanpa ada campur tangan manusia (sterilisasi terjamin)
✓ Dapat bertahan dalam jangka waktu yang lama (1 tahun)

Jangan lupa cek Instagram @VITAPUDDING.ID
https://instagram.com/vitapudding.id

Plate by @BREWSUNIQ
Instagram: https://instagram.com/brewsuniq/
Website: https://brewsuniq.com/

===================

[ENGLISH]
Water Spinach Two Ways ala Chinese Restaurant

Topics
01:22 : prepping the ingredients
04:40 : Mocca Palm Sugar Takjil with Vita Pudding
06:38 : start of cook
11:43 : the dish is ready to plate and serve

Water Spinach Two Ways Recipe

Ingredients:
300 g / 2 bundles water spinach
Cooking oil as needed

Crispy Water Spinach spices:
6 cloves garlic, minced
8 shallots, minced
3 curly red chili, sliced
Bird's eye chili to taste, sliced
1 stalk leeks, sliced
Salt, sugar, pepper, flavor enhancers / stock powder to taste

Oyster Sauce Water Spinach spices:
4 cloves garlic, minced
1 tbsp oyster sauce
100 ml water
1 tbsp cornstarch
1.5 tsp sugar
1/2 tsp flavor enhancers / stock powder
1/4 tsp pepper

Steps:
1. Wash the water spinach thoroughly and dry completely.
2. Separate the leaves and stems.
3. Boil the stems for a bit with sugar and salt. Drain and rinse with cold water.
4. Sauté garlic until fragrant and golden. Set aside.
5. To make the oyster sauce mix, heat up a pan and add water and oyster sauce.
6. Season with sugar, pepper, and flavor enhancers.
7. Add in the sautéed garlic.
8. Add cornstarch and stir until thickens. Set aside.
9. Slice the stems lengthwise. Fry until they're crispy. Drain and set aside.
10. To make the crispy version's sauce, sauté shallots, leeks, curly red chili, and bird's eye chili until fragrant.
11. Season with sugar, salt, pepper, and flavor enhancers.
12. Add in the sautéed garlic. Stir and set aside.
13. Add in the crispy leaves and stir.
14. Add in the boiled stems into the oyster sauce mix and stir.
15. Water Spinach Two Ways is ready to serve.

===================

Official Site:
https://www.devinahermawan.com/

Instagram:
https://instagram.com/devinahermawan/

Business inquiries: contact@devinahermawan.com

Don’t reupload our content but you can share our videos. Production 2020 © Copyrights by Devina Hermawan.

#ResepKangkung #ResepKailan #ResepTumisKangkung
#ResepKangkungSausTiram #ResepSahur #ResepBukaPuasa

Видео Resep Kangkung Dua Rasa: KRISPI & Garlic Ala Resto Chinese; Takjil Special by Vita Pudding. канала Devina Hermawan
Показать
Комментарии отсутствуют
Введите заголовок:

Введите адрес ссылки:

Введите адрес видео с YouTube:

Зарегистрируйтесь или войдите с
Информация о видео
24 апреля 2020 г. 14:30:16
00:13:42
Яндекс.Метрика