Загрузка страницы

PETANI KENTANG MILLENIAL YANG KEMBALI KE DESA , MEMBANGUN DESA INI BISA MASUK PASAR GO INTERNATIONAL

Agus Wibowo merupakan Founder dan CEO dari PT. Agro Lestari Merbabu. Besar dan lahir di pedesaan yang berada didaerah Magelang, mungkin adalah orang yang satu – satunya untuk meneruskan jenjang pendidikan hingga perguruan tinggi. Pada awalnya orangtua Agus Wibowo yang berprofesi sebagai petani ini tidak menginginkan anaknya yang melanjutkan keperguruan tinggi ini untuk meneruskan tongkat estafet menjadi petani melainkan menjadi dokter, ya karena ukuran sukses orang desa kalo tidak jadi dokter, polisi, tentara , PNS ( Pegawai Negara Sipil ), dll. Profesi petani selain tidak kepastian yang tinggi dan yang memiliki resiko yang paling tinggi dari hasil produk pertanian, menjadi petani didesa bukalah suatu profesi yang digeluti secara serius secara mendalam seperti di negara lain. Malah sebaliknya sosok inspiratif kita yaitu Agus Wibowo memiliki keresahan akan pengalaman pahit yang dirasakan, pernah suatu hari melihat para petani membuang sayuran seperti tomat, kubis dan sawi dijalan karena tidak laku dan kalaupun laku harganya banyak yang hancur dipasaran. Inilah pemicu Agus Wibowo untuk meluruskan niat tekad kuat dan menyakinkan dirinya menjadi petani yang luar biasa dan ahli, melihat peluang bahwa hasil pertanian yang tidak bisa dijual secara langsung bisa diolah terlebih dahulu lalu dijual. itulah mengapa pilihannya jatuh pada jurusan Teknologi Pangan di UGM dan Argo Teknologi di UNS. Dan diterimalah di Jurusan Argo Teknologi di UNS ( Universitas Sebelas Maret ) dan justru walaupun pelajaran pengolahan bahan makanan dari hasil pertanian dari bangku pendidikan inilah didapat cara budidaya dan pasca panen yang baik, tepat dan benar seperti apa.

Behind story dari PT. Agro Lestari Merbabu ini hadir dari hasil kompetisi dan hasil penelitian skripsi pada saat menyelesaikan bangku kuliah di UNS. Dari hasil kompetisi Enterpeuneur dalam dan luar negeri yang membawanya semakin membulatkan tekad untuk menjadi Petani Kentang karena komoditas kentang merupakan komoditas ekslusif yang hanya bisa di tanam di ketinggian 1200 mdpl dan harganya termasuk yang stabil sehingga lebih aman dalam pergerakan harga dipasarnya, sehingga Agus Wibowo bisa membangun sistem dan pasarnya agar petani dapat sejahtera karena miliki harga yang jelas diawal karena lebih fokus dalam menghasilkan tanaman kentang yang memiliki mutu dan kualitas, kuantitas, dan kontiunitas yang bagus. Biarlah untuk pasar dan sistem PT. Agro Lestari Merbabu yang mengelolanya karena dalam memenuhi pasar tidaklah cukup apabila hanya berfokus pada lahan sendiri, maka berasaskan kemitraan yang akan membuat petani semakin bersatu padu untuk menyelesaikan permasalahan petani dan pertanian diindonesia. Sistem Mitra yang dilakukan PT. Agro Lestari Merbabu melalui Argo input yang petani dimodali secara bibit dan alat pertanian dan sudah deal harga diawal, dan pada saat panenlah modal tersebut dipotong sehingga petani tidak dipusingkan lagi pasar dan menjual nya seperti apa. Tentunya pola tanamnya dan perawatannya harus sesuai dengan SOP dari PT. Agro Lestari Merbabu.

Varietas kentang dibagi menjadi dua yaitu kentang sayur dan kentang industri dari segi tekstur, warna dan kadar gula, air ini berbeda jadi memang yang banyak salah kaprah ketika membuat sajian kentang goreng dengan kentang sayur maka akan menjadi lembek dan mudah gosong. Untuk perawatan tanaman kentang ini haruslah diperhatikan karena karakter tanaman kentang suka dengan suhu dan cuaca dingin tetapi musuh utamanya adalah kabut yang akan membuat tanaman kentang ini menjamur maka kita sebagai petani kentang harus fokus pada pencegahan jamurnya bukan kepada penyembuhannya. Pengolahan lahan dan pengunaan pestisida haruslah tepat guna, tepat waktu dan tepat sasaran. Penting diketahui karena bukan berarti bahan kimia yang kita berikan pada tanaman atau tanah semakin banyak semakin baik, tetapi ini akan merusak tanah dan tamanan itu sendiri.

Bagi Generasi Muda yang sedang berkuliah dijurusan pertanian atau yang berminat untuk berkontribusikan karya atau hidupnya untuk pertanian, Agus Wibowo menyampaikan bahwa bagaimana menjadi generasi muda tidak selalu harus keladang untuk membantu mensejahterakan pertanian tapi bisa melalui membangun sistem, membangun image baru dari petani lewat sosial media, membuat karya – karya dan semangat dalam membantu menghemat waktu dan tenaga dari teknologi yang dibuat oleh Karya Anak Bangsa Indonesia.

Agus Wibowo
[ IG / agus_wibowo15 ]
PT. Agro Lestari Merbabu
[ IG / agrolestarimerbabu ]

Segmen:
Mengenal lebih deket, eh jadi sayang: (0:00)
Budidaya, berbudi dan berkarya: (13:24)
Keresahan kaum milenial: (25:11)

Untuk update Media sosial INITANI
Instagram @ini.tani
Fan Facebook : Ini Tani / Initani
Twitter : @INITANI2

Kamu, sahabat tani bisa dengerin podcast INITANI di platfrom Audio
Spotify // Anchor.fm // Google Podcast // Apple Podcast // Breaker //
Overcast // Pocket Cast // Radio Public : INITANI

Under Management Of https://sembilan.co.id

Видео PETANI KENTANG MILLENIAL YANG KEMBALI KE DESA , MEMBANGUN DESA INI BISA MASUK PASAR GO INTERNATIONAL канала INITANI
Показать
Комментарии отсутствуют
Введите заголовок:

Введите адрес ссылки:

Введите адрес видео с YouTube:

Зарегистрируйтесь или войдите с
Информация о видео
15 октября 2021 г. 17:00:12
00:35:56
Другие видео канала
PENCINTA REPTIL WAJIB NONTON & DENGERIN PODCAST INITANI FEAT KAMPUNG SATWA JOGJAPENCINTA REPTIL WAJIB NONTON & DENGERIN PODCAST INITANI FEAT KAMPUNG SATWA JOGJAKEBERHASILAN USAHA SAYUR ORGANIK MERBABU ( SOM ), MENENTUKAN SEGMENTASI PASAR, PENTING !!KEBERHASILAN USAHA SAYUR ORGANIK MERBABU ( SOM ), MENENTUKAN SEGMENTASI PASAR, PENTING !!CAPCAPUNG MENCERAHKAN PETANI LEWAT KISAH INSPIRATIF , EDUKASI & PROMOSICAPCAPUNG MENCERAHKAN PETANI LEWAT KISAH INSPIRATIF , EDUKASI & PROMOSIMERAKIT DAN MEROKET SUKSES TANPA BATAS BERSAMA NURUL ATIK FOUNDER OWNER ROCKET CHICKENMERAKIT DAN MEROKET SUKSES TANPA BATAS BERSAMA NURUL ATIK FOUNDER OWNER ROCKET CHICKENPETANI [ PENYANGGA TATANAN NEGARA INDONESIA ] | APA KATA MILINEAL TENTANG PETANI ? | TATITU EPS #1PETANI [ PENYANGGA TATANAN NEGARA INDONESIA ] | APA KATA MILINEAL TENTANG PETANI ? | TATITU EPS #1MERAKIT DAN MEROKET SUKSES TANPA BATAS BERSAMA NURUL ATIK FOUNDER OWNER ROCKET CHICKENMERAKIT DAN MEROKET SUKSES TANPA BATAS BERSAMA NURUL ATIK FOUNDER OWNER ROCKET CHICKENMAKNA MERDEKA BAGI GENERASI PENERUS BANGSA  | TATITU EPS #4MAKNA MERDEKA BAGI GENERASI PENERUS BANGSA | TATITU EPS #4PELUANG BISNIS SANGAT MENGUNTUNGKAN BERSAMA SANG MASTER HIDROPONIKPEDIA (Part 2 of 2)PELUANG BISNIS SANGAT MENGUNTUNGKAN BERSAMA SANG MASTER HIDROPONIKPEDIA (Part 2 of 2)MANTAN TKI MALAYSIA SUKSES TERNAK KELINCI, OMSET NAIK BERKALI KALI LIPATMANTAN TKI MALAYSIA SUKSES TERNAK KELINCI, OMSET NAIK BERKALI KALI LIPATINDIKATOR KESUKSESAN BAGI BUDI FISH FARM ADALAH MENSEJAHTERAKAN KARYAWAN DAN MITRA SECARA BERSAMAINDIKATOR KESUKSESAN BAGI BUDI FISH FARM ADALAH MENSEJAHTERAKAN KARYAWAN DAN MITRA SECARA BERSAMABELAJAR KUNCI SUKSES AQUASCAPE PAKNE KENZOBELAJAR KUNCI SUKSES AQUASCAPE PAKNE KENZOKOMPETISI PRODUK DIBERBAGAI NEGARA MEMBAWANYA MENJADI PECINTA TANAMAN | LEE KWAN YEW | SETAPAK 9KOMPETISI PRODUK DIBERBAGAI NEGARA MEMBAWANYA MENJADI PECINTA TANAMAN | LEE KWAN YEW | SETAPAK 9KEMBALINYA BERAS ROJOLELE DELANGGU | MENSEJAHTERAKAN PETANI & MENYEHATKAN KONSUMEN [ BERAS TERBAIK ]KEMBALINYA BERAS ROJOLELE DELANGGU | MENSEJAHTERAKAN PETANI & MENYEHATKAN KONSUMEN [ BERAS TERBAIK ]TIPS BUDIDAYA IKAN HIAS KOI & ARWANA AGAR BERHASIL MENURUT MINA KARYA KOI CENTER JOGJAKARTATIPS BUDIDAYA IKAN HIAS KOI & ARWANA AGAR BERHASIL MENURUT MINA KARYA KOI CENTER JOGJAKARTASUKSES BERTANI TANPA MODAL BERSAMA Kristya Mintarja, S. Pd. M. Ed. St.( Museum Tani Jawa Indonesia )SUKSES BERTANI TANPA MODAL BERSAMA Kristya Mintarja, S. Pd. M. Ed. St.( Museum Tani Jawa Indonesia )PANEN CABE MELIMPAH RUAH DI ATAP RUMAH , HOBI MEMBAWA BERKAH BERSAMA GRIYA TANI METARAMPANEN CABE MELIMPAH RUAH DI ATAP RUMAH , HOBI MEMBAWA BERKAH BERSAMA GRIYA TANI METARAMARTI PETANI KALA PANDEMI BAGI BANGSA DAN GENERASI MUDA | TATITU EPS #3ARTI PETANI KALA PANDEMI BAGI BANGSA DAN GENERASI MUDA | TATITU EPS #3HORTIMART ARGO CENTER RANGKAIAN PERTAMA UNTUK MEMBERDAYAKAN PETANI DIDESA  | HORTIKULTURA PART IIHORTIMART ARGO CENTER RANGKAIAN PERTAMA UNTUK MEMBERDAYAKAN PETANI DIDESA | HORTIKULTURA PART IIKEREN PETANI MUDA MENGEMBANGKAN POTENSI BUDIDAYA DUREN DAN KOPI KHAS BRONGKOLKEREN PETANI MUDA MENGEMBANGKAN POTENSI BUDIDAYA DUREN DAN KOPI KHAS BRONGKOLIKAN HIAS GUPPY YANG DIREMEHKAN , KINI MENJADI INDUSTRI SKALA INTERNASIONAL ( SWASTI FARM )IKAN HIAS GUPPY YANG DIREMEHKAN , KINI MENJADI INDUSTRI SKALA INTERNASIONAL ( SWASTI FARM )
Яндекс.Метрика